Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kekurangan Honda Scoopy 2019

inukotovlog.com - Oke bro ketemu lagi di blog kami inukotovlog, kemarin kita sudah bahas tentang harga motor honda scoopy, serta kelebihannya nah sekarang kita bahas kekurangan motor ini, langsung saja ini dia kekurangan motor honda scoopy terbaru tahun 2019, yang kita akan jelaskan sebagai berikut ini.

Ini dia kekurangan honda scoopy by inukotovlog
Kekurangan Honda Scopy 2019 By Inukotovlog.com


1.ban besar

Oke bro, bagi yang suka dengan tampilan dan desain honda scoopy memang tak mempermasalahkan hal ini, namun bagi pemula, ban besar tebal alias gambot memang jadi kendala disaat headling atau saat belok.

Kendalanya jika belum terbiasa belok dengan motor scoopy terbaru ini akan sedikit kagok alias sulit, apa lagi kalo yang naik cewek bro, agak sulit memang, namun jika sudah terbiasa akan tau caranya.

2.suara mesin kasar

Nah, motor scoopy ini berkapasitas mesin 110 cc, dengan body ramping dan ala scoter ini mempunyai tampilan keren, apalagi yang mengendarai cewek sangat terlihat menarik sekali, namun bro sis perlu tau suara mesin agak kasar kurang halus ya.. Maklum beda dengan mesin 150 cc kakaknya yang menurut saya lebih halus ya hehe.. Mungkin karna kenalpot dari scoopy yang belum memiliki teknologi memperhalus suara kali ya hehee.

3.Part gampang tergores.

Di motor scoopy kekurangan lainya adalah di part atau body yang mulus sehingga gampang tergores, contoh di body depan motor ini gampang sekali lecet terkana sepatu atau lainnya.

Kunci yang terbandoli oleh alarm ini pun jadi salah satu kendala, yaitu bunya klotak klotak terkena body, jadi harus waspada jika gantunhan alarm tergantung di kunci, di saat motor jalan, terkena goncangan akan berbenturan dengan body, sehingga rawan akan alarm bisa rusak, jadi solusinya adalah kasih pelindung alarm kunci, atau di ganti gantungan kunci atau ring kunci agar lebih aman jika terkena benturan.

4.lampu led kurang luas

Maksudnya disini adalah cahaya lampu depan saat menerangi jalan, lampu tidak meluas, hanya membentuk seperti setengah lingkaran saja, jadi cahaya lampu kurang luas sehingga terkesan bagi pengendara kurang dalam jarak pandang nya.

Oke bro, itu saja sedikit kekurangan dari motor scoopy terbaru tahun 2019 ini, jadi kalian bisa jajal sendiri motor scoopy ini, namun dari kekurangan di atas juga banyak kelebihan nya dan nantikan artikel selanjutnya mengenai kelebihan motor scoopy terbaru tahun 2019 ini.